I started this story from when I was laughing with friends, friends and love.

Monday, November 7, 2011

Syarat & Jenis Karya Ilmiah

Karya Ilmiah Yaitu cara menyusun tulisan tentang perencanaan, pelaksanaan dan hasil suatu kejian ilmiah. Penyusunan karya ilmiah tersebut meliputi :
  • Penggunaan bahasa.
  • Pengurutan materi tulisan.
  • Hasil yang ditampilkan.
Perencanaan kegiatan adalah menentukan & menyusun langkah - langkah yang dilakukan berserta objek - objeknya, sedangkan Pelaksanaan kegiatan adalah bagaimana cara kegiatan itu dilakukan tahap demi tahap dan yang dimaksud Hasil kegiatan adalah segala sesuatu yang telah dicapai oleh kegiatan itu.

Kegiatan ilmiah terdiri dari tiga aspek yaitu materi kajian, cara pengkajian, dan tujuan pengkajian. Materi kajian adalah segala fenomena yang ada dalam kehidupan, sedangkan cara pengkajian adalah metode yang digunakan dalam mengenali siapa saja yang ada dalam kehidupan itu. Tujuan pengkajian adalah memprediksi dan mengendalikan berbagai fenomena dalam kehidupan, sehingga bermanfaat bagi manusia.



Syarat dan Jenis Karya Ilmiah 
  • Menemukan.
  • Menguji.
  • Pengembangan.
Syarat Sebagai Peneliti !
  1. Harus berkompeten dalam bidangnya.
  2. Menentukan metode / merumuskan masalah.
  3. Manfaat.
 Syarat & Subjek Karya Ilmiah !
  1. Menggunakan bahasa tulis ilmiah yang sesuai dengan EYD.
  2. Mengangkat fenomena yang ada dalam kehidupan.
  3. Cara pengkajian tertentu.
  4. Menemukan untuk memprediksi atau mengkontrol.

0 komentar:

Post a Comment